Cara Mengatasi Laptop Lemot dengan Install Ulang Windows-nya

Salah satu cara terbaik untuk mengatasi laptop yang lemot, leptop yang kinerjanya lambat adalah dengan meng-install ulang Windows nya yang tentunya dengan Windows original versi terbaru. 


Cara Download Gratis Windows 10 Origianal


Walau saat ini telah launching Windows 11, namun Windows 11 belum teruji sepenuhnya secara publik, mengingat usinya yang masih relatif muda serta harganya yang cukup lumayan. Dengan demikian pada tutorial ini kita akan meng-install ulang laptop atau komputer dengan menggunakan Windows 10 original versi terbaru yang sudah terbukti dan teruji kehebatannya.

Sebelum melakukan install ulang laptop tentunya kita harus sudah punya aplikasi OS Windows-nya. Banyak cara untuk mendapatkan Windows 10 dan salah satu cara untuk mendapatkan Windows 10 Original dengan versi terbaru yang legal adalah sebagai berikut:

Langkah 1:

  • Silakan buka browsernya, misalnya Chrome
  • Silakan copy-paste link berikut ini:
https://www.microsoft.com/en-us/software-download/windows10
  • Atau boleh klik langsung pada link di atas
  • Maka kita akan langsung masuk ke halaman Update dan Download Windows 10 dari web resmi Microsoft, seperti berikut ini
Cara Download Windows 10 Origianal Gratis

  • Untuk men-download Windows 10 versi terbaru, Silakan klik pada tombol Download Now yang ada di bagian Create Windows 10 instaliaton media
  • Sedangkan jika mau Update Windows 10 ke versi terbaru November 2021, klik tombol Update Now
Rekomend:
Sangat disarankan lebih baik men-download Windows-nya dari pada Update, sebab dengan update performa peningkatan kinerja laptop Windows kita jadi tidak akan maksimal, sedangkan dengan install ulang hasilnya kecepatan kinerja laptop hampir seperti baru.

  • Setelah klik Download Now, jika muncul notifikasi seperti di bawah ini, klik saja pada Tetap Download


Free Download Windows 10 Origianal

Penting:
Teman-teman jangan kuatir dengan peringatan seperti di atas, itu hanya notifikasi standar Chrome. Itu bukan karena ada virus atau malware. Ingat kita mendownload secara legal dari situs resmi Microsoft. Jadi klik saja pada Tetap Download yang ada di sampingnya.

Langkah 2:


Proses downloadnya hanya sebentar, karena yang kita download sementara baru media instalasinya, yang lama nanti pada saat download Windows 10-nya

  • Siapkan sebuah Flash Disk minimal 8 GB
  • Jika ada data penting di FlashDisk tersebut silakan dipindahkan dulu
  • Tancapkan flash disk pada port USB di laptop/komputer kita
  • Cek di Windows Explorer untuk memastikan bahwa flash disk benar-benar terbaca oleh Windows
  • Setelah flash disk siap silakan dobel klik pada file Media Creation Tool yang baru saja kita download. Boleh dobel klik pada folder hasil download, boleh dobel klik langsung di halaman situsnya, seperti di bawah ini
Cara Download Gratis Windows 10 Ori

  • Muncul jendela User Account Control, seperti dibawah ini. Klik Yes
Cara Unduh Gratis Windows 10 Origianal
  • Tunggu beberapa saat, makan akan muncul jendela Perjanjian Lisensi dari Windows 10 seperti berikut ini
Download Gratis Windows 10 Origianal
  • Klik saja pada tombol Accept.
  • Tunggu lagi dan akan muncul jendela seperti berikut ini
Download Gratis Windows 10 Origianal
  • Silakan pilih pada Create installation media... kemudian klik tombol Next
  • Muncul lagi jendela Select Language seperti berikut ini
Download Gratis Windows 10 Origianal
  • Langsung saja klik Next, tanpa perlu mengatur apa pun
Download Gratis Windows 10 Origianal
  • Pada jendela Choose wich Media seperti di atas, pilih USB Flash Drive, kemudian klik tombol Next
Download Gratis Windows 10 Origianal
  • Jika pada jendela sudah muncul dan terdeteksi flashdisk kita seperti di atas klik saja Next, maka akan muncul jendela download Windows 10 seperti di bawah ini
Download Free Windows 10 Origianal
Nah, proses download Windows 10 original telah dimulai, silakan tunggu sampai progress-nya mencapai 100%, ini akan memakan waktu yang lama karena proses download Windows 10 ini tergantung pada kecepatan internet dan spesifikasi hardware komputer yang kita gunakan. 

Setelah proses download Windows 10 mencapai 100%, ini akan kembali ke 0% lagi untuk mulai membuat Media Installation Windows 10 Bootable di Flash Disk (Creating Windows 10 Media), silakan tunggu sampai progresnya mencapai 100% lagi

Download Gratis Windows 10 Ori

Setelah selesai proses Creating Windows 10 Medianya maka muncul jendel terakhir seperti di bawah ini, silakan klik pada tombol Finish

Download Gratis Windows 10 Versi terbaru

Langkah 3:


Silakan cek isi flashdisk kita, buka Eile Explorernya. Isi FlashDisk kita sekarang harusnya jadi seperti di bawah ini

Download Gratis Windows 10 Versi terbaru


Sekarang kita sudah memiliki Windows 10 Original versi terbaru yang tersimpan di Bootable FlashDisk yang siap untuk di-install di laptop atau di komputer mana pun dan berapa pun jumlah laptopnya. 

Bagaimana Langkah-Langkah Cara Install Windows 10 dari FlashDisk Bootable, silakan simak tutorialnya di bawah ini:

Demikian tutorial bagaimana Cara Download Gratis Windows 10 original versi terbaru dari Microsoft. Semoga bermanfaat dan terimakasih sudah mampir ke blog Pakar Tutorial di www.pakartutorial.com

Cara Mengatasi Laptop Lemot dengan Install Ulang Windows-nya

Salah satu cara terbaik untuk mengatasi laptop yang lemot, leptop yang kinerjanya lambat adalah dengan meng-install ulang Windows nya yang tentunya dengan Windows original versi terbaru. 


Cara Download Gratis Windows 10 Origianal


Walau saat ini telah launching Windows 11, namun Windows 11 belum teruji sepenuhnya secara publik, mengingat usinya yang masih relatif muda serta harganya yang cukup lumayan. Dengan demikian pada tutorial ini kita akan meng-install ulang laptop atau komputer dengan menggunakan Windows 10 original versi terbaru yang sudah terbukti dan teruji kehebatannya.

Sebelum melakukan install ulang laptop tentunya kita harus sudah punya aplikasi OS Windows-nya. Banyak cara untuk mendapatkan Windows 10 dan salah satu cara untuk mendapatkan Windows 10 Original dengan versi terbaru yang legal adalah sebagai berikut:

Langkah 1:

  • Silakan buka browsernya, misalnya Chrome
  • Silakan copy-paste link berikut ini:
https://www.microsoft.com/en-us/software-download/windows10
  • Atau boleh klik langsung pada link di atas
  • Maka kita akan langsung masuk ke halaman Update dan Download Windows 10 dari web resmi Microsoft, seperti berikut ini
Cara Download Windows 10 Origianal Gratis

  • Untuk men-download Windows 10 versi terbaru, Silakan klik pada tombol Download Now yang ada di bagian Create Windows 10 instaliaton media
  • Sedangkan jika mau Update Windows 10 ke versi terbaru November 2021, klik tombol Update Now
Rekomend:
Sangat disarankan lebih baik men-download Windows-nya dari pada Update, sebab dengan update performa peningkatan kinerja laptop Windows kita jadi tidak akan maksimal, sedangkan dengan install ulang hasilnya kecepatan kinerja laptop hampir seperti baru.

  • Setelah klik Download Now, jika muncul notifikasi seperti di bawah ini, klik saja pada Tetap Download


Free Download Windows 10 Origianal

Penting:
Teman-teman jangan kuatir dengan peringatan seperti di atas, itu hanya notifikasi standar Chrome. Itu bukan karena ada virus atau malware. Ingat kita mendownload secara legal dari situs resmi Microsoft. Jadi klik saja pada Tetap Download yang ada di sampingnya.

Langkah 2:


Proses downloadnya hanya sebentar, karena yang kita download sementara baru media instalasinya, yang lama nanti pada saat download Windows 10-nya

  • Siapkan sebuah Flash Disk minimal 8 GB
  • Jika ada data penting di FlashDisk tersebut silakan dipindahkan dulu
  • Tancapkan flash disk pada port USB di laptop/komputer kita
  • Cek di Windows Explorer untuk memastikan bahwa flash disk benar-benar terbaca oleh Windows
  • Setelah flash disk siap silakan dobel klik pada file Media Creation Tool yang baru saja kita download. Boleh dobel klik pada folder hasil download, boleh dobel klik langsung di halaman situsnya, seperti di bawah ini
Cara Download Gratis Windows 10 Ori

  • Muncul jendela User Account Control, seperti dibawah ini. Klik Yes
Cara Unduh Gratis Windows 10 Origianal
  • Tunggu beberapa saat, makan akan muncul jendela Perjanjian Lisensi dari Windows 10 seperti berikut ini
Download Gratis Windows 10 Origianal
  • Klik saja pada tombol Accept.
  • Tunggu lagi dan akan muncul jendela seperti berikut ini
Download Gratis Windows 10 Origianal
  • Silakan pilih pada Create installation media... kemudian klik tombol Next
  • Muncul lagi jendela Select Language seperti berikut ini
Download Gratis Windows 10 Origianal
  • Langsung saja klik Next, tanpa perlu mengatur apa pun
Download Gratis Windows 10 Origianal
  • Pada jendela Choose wich Media seperti di atas, pilih USB Flash Drive, kemudian klik tombol Next
Download Gratis Windows 10 Origianal
  • Jika pada jendela sudah muncul dan terdeteksi flashdisk kita seperti di atas klik saja Next, maka akan muncul jendela download Windows 10 seperti di bawah ini
Download Free Windows 10 Origianal
Nah, proses download Windows 10 original telah dimulai, silakan tunggu sampai progress-nya mencapai 100%, ini akan memakan waktu yang lama karena proses download Windows 10 ini tergantung pada kecepatan internet dan spesifikasi hardware komputer yang kita gunakan. 

Setelah proses download Windows 10 mencapai 100%, ini akan kembali ke 0% lagi untuk mulai membuat Media Installation Windows 10 Bootable di Flash Disk (Creating Windows 10 Media), silakan tunggu sampai progresnya mencapai 100% lagi

Download Gratis Windows 10 Ori

Setelah selesai proses Creating Windows 10 Medianya maka muncul jendel terakhir seperti di bawah ini, silakan klik pada tombol Finish

Download Gratis Windows 10 Versi terbaru

Langkah 3:


Silakan cek isi flashdisk kita, buka Eile Explorernya. Isi FlashDisk kita sekarang harusnya jadi seperti di bawah ini

Download Gratis Windows 10 Versi terbaru


Sekarang kita sudah memiliki Windows 10 Original versi terbaru yang tersimpan di Bootable FlashDisk yang siap untuk di-install di laptop atau di komputer mana pun dan berapa pun jumlah laptopnya. 

Bagaimana Langkah-Langkah Cara Install Windows 10 dari FlashDisk Bootable, silakan simak tutorialnya di bawah ini:

Demikian tutorial bagaimana Cara Download Gratis Windows 10 original versi terbaru dari Microsoft. Semoga bermanfaat dan terimakasih sudah mampir ke blog Pakar Tutorial di www.pakartutorial.com
Thanks for reading: Cara Download Gratis Windows 10 Original Versi Terbaru